Detail Cantuman Kembali
Studi Potensi dan Pemanfaatan Energi Air sebagai Pembangkit Listrik Tenaga Mikrohidro Kabupaten Sanggau, Kalimantan Barat
STUDI POTENSI DAN PEMANFAATAN ENERGI AIR
SEBAGAI PEMBANGKIT LISTRIK TENAGA MIKROHIDRO
KABUPATEN SANGGAU PROPINSI KALIMANTAN BARAT
oleh
Rivai Tua Purba
14309/PS/MST/04
Program Studi Magister Sistem Teknik
Sekolah Pascasarjana Universitas Gadjah Mada
INTISARI
Kabupaten Sanggau Propinsi Kalimantan Barat terletak di bagian Barat
pulau Kalimantan atau diantara garis 1010'00" Lintang Utara dan 0035'00" Lintang
Selatan serta diantara 109045'00", dan 111o11'00" Bujur Timur serta luas wilayah
seluruhnya 18.314,9 Km2. Keadaan iklimnya tropis dan basah dengan temperatur
200 C - 350 C , kelembaban rata-rata 62 %, curah hujan 122 mm – 367 mm
terdapat bulan basah antara 7 – 9 bulan. Kondisi hidrologi dan topografi di
Kabupaten Sanggau menunjukkan banyak terdapat sungai yang dapat
dimanfaatkan menjadi Pembangkit Listrik Tenaga Mikrohidro (PLTMH). Defisit
akan energi listrik di wilayah Kabupaten Sanggau Kalimantan Barat merupakan
tantangan yang cukup besar, rasio elektrifikasi rendah, terjadinya pemadaman
listrik bergilir dan masih banyak masyarakat belum menikmati listrik terutama di
pedesaan.
Penelitian ini bersifat eksploratif dengan survei langsung di lapangan
meneliti sungai-sungai untuk mendapatkan debit air dan tinggi jatuh air yang
potensial untuk dimanfaatkan PLTMH dan merancang PLTMH Puntitapau
sebagai implementasi.
Hasil penelitian potensi energi air di Kabupaten Sanggau Propinsi
Kalimantan Barat, didapatkan daya listrik terbangkit sebesar 5.122,820 kW atau
5,1 MW dari 12 titik lokasi yang dapat dimanfaatkan untuk menambah/
mengganti pembangkit yang ada. Hasil Penelitian ini diharapkan dapat
memberikan solusi bagi Pemerintah Daerah Kabupaten Sanggau dalam mengatasi
defisit energi listrik yang dirasakan sekarang ini, khususnya masyarakat pedesaan
atau daerah terpencil yang belum terjangkau jaringan distribusi listrik PT. PLN
(Persero).
Kata Kunci : Potensi, Pemanfaatan, Energi air, Mikrohidro.
xiv
STUDY OF WATER ENERGY UTILIZING AND POTENTIAL
AS A MICRO-HYDRO POWER PLANT IN SANGGAU REGENCY
WEST KALIMANTAN
By
Rivai Tua Purba
14309/PS/MST/04
Technical System Master Study Program
of Postgraduate School, Gadjah Mada University
ABSTRACT
Sanggau Regency of West Kalimantan Province is located in the western part
of Kalimantan Island. There is between 1°10'00" North Latitude and 0°35'00"
South Latitude and between 109°45'00" and 111°11'00" East Longitude, and has
the whole area 18.314,9 km². The climate situation is tropical and wet with the
temperature between 20° C - 35° C. The average humidity is 62%. The rainfall is
122 mm – 367 mm annual. The wet month is about 7 - 9 months. The hydrologic
and topography condition of Sanggau Regency develop many rivers which can be
used as Micro Hydro Power Plant (MHPP). The electric power deficit in Sanggau
Regency, West Kalimantan area is a big challenge. The electrification ratio is low.
Alternate blackout is often, and there are still many people who have not got
electricity yet especially in rural areas.
This research has an explorating characteristic. The direct survey to the rivers
in order to obtain water flow and falling height/head potential to be used in a
Micro Hydro Power Plant (MHPP). The implementation is design Puntitapau
Micro Hydro Power Plant.
The result of water energy potential research in Sanggau Regency, West
Kalimantan Province generate electric power 5.122.820 kW or 5.1 MW from 12
site points. This is can be used adding/substituting the existing generator. The
result of this research is expected to be able to provide a solution for the Local
Government of Sanggau Regency for overcoming the electric energy deficit,
especially for rural societies or remote areas which have not been achieved by
PT. PLN (Persero) electric circuit distribution.
Keywords: Potential, Utilizing, Water Energy, Microhydro.
xv
Sugiyantoro, Bambang - Personal Name
Winarto, F. Eko Wismo - Personal Name
Purba, Rivai Tua - Personal Name
Winarto, F. Eko Wismo - Personal Name
Purba, Rivai Tua - Personal Name
November 2005
R 153.43 Pur s c.1 11.2005
153.43
Thesis
Indonesia
Magister Sistem Teknik UGM
2005
Yogyakarta
xiv, 79 hlm.; ilus.; 29 cm.
Disertai CD
LOADING LIST...
LOADING LIST...